Di muqodimah kitab idhoh dalam bentuk nazhom,di jelaskan bahwa ada perkara-perkara yang perlu diketahui sebelum mempelajari suatu ilmu, walaupun sebenarnya mengetahui sebagian saja sudah cukp
Karena pembahasan kita adalah ilmu nahwu kita masukkan saja pembahasan kita kearah ilmu nahwu
Perkara-perkara yang perlu diketahui bagi penuntut ilmu tersebut adalah
1. Patokan/devinisi
ان مبادى كل فن عشرة # الحد و المودوع ثم الثمرة
و فضله و نسبة و الواضع
# و الاسم الستمداد
حك الشارع
مسائل و البعض بالبعض اكتفى # و من درى الجميع
حاز الشرف
- Keterangannya baca di Definisi ilmu nahwu
- Keterangannya baca di Sejarah lahirnya ilmu nahwu
- Keterangannya baca di Hasil dan faedah mempelajari ilmu nahwu
4. Keutamaanya
- Keterangannya baca di Keutamaan mempelajari ilmu nahwu
- Keterangan nisbat ditinjau dari ta'rifnya Definisi ilmu nahwu
- Keterangan nisbat ditinjau dari faedahnya Hasil dan faedah mempelajari ilmu nahwu
- Keterangannya baca di Sejarah lahirnya ilmu nahwu dan pengarangnya
- Keterangannya baca di Sejarah lahirnya ilmu nahwu dan pengarangnya
- Keterangannya baca di Al-quran adalah sumber pengambilan ilmu nahwu
- Keterangannya baca di Hukum mempelajari ilmu nahwu
Baca juga : kenapa kita harus belajar bahasa arab?
Demikian 10 pokok yang perlu diketahui oleh siapa saja yang hendak mempelajari suatu ilmu, dan untuk pembahasan secara rincinya pada article selanjutnya, insyaallah.....
wallahu a'lam
Semoga Bermanfaat